Jadwal Pelatihan

Berikut ini adalah jadwal pelatihan yang dilaksanakan di Balai Besar Pelatihan Kesehatan (BBPK) Ciloto. Silakan mendaftarkan diri di pelatihan yang sesuai dengan kualifikasi Bapak/Ibu dan pastikan Bapak/Ibu telah memiliki akun.

DETAIL INFORMASI JADWAL PELATIHAN
Kondisi Pendaftaran:
PENDAFTARAN AKTIF
Periode Pendaftaran:
03 - 30 April 2024
Jadwal Pelatihan:
06 - 22 Mei 2024
Nama Pelatihan:
Pelatihan Pelatih Stimulasi, Deteksi, Intervensi Dini Tumbuh Kembang (SDIDTK) dan Pemberian Makan pada Balita dan Anak Prasekolah | Angkatan: 1
Metode:
Blended
Sasaran Peserta:
Peserta Rekomendasi dari Direktorat Gizi dan KIA
Sumber Dana:
DIPA Direktorat Gizi dan KIA Tahun 2024
Tempat Penyelenggaraan:
The Groove by Aston Hotel,
Kontak Person:
Mba Dewi _Dit Gizi dan KIA0813-2825-0272 (Kepesertaan) dan sdr. Nurjen 0870 2002 5206
Lampiran Jadwal:
Surat Pemanggilan:
Kuota:
34 Orang
Pendaftar/Peserta:
0 pendaftar | 0 peserta
Keterangan:
A. Kriteria peserta Pelatihan Pelatih SDIDTK dan Pemberian Makan pada Balita dan Anak Prasekolah adalah:
  1. Pengelola program gizi dan KIA di Dinas Kesehatan Provinsi, Dinas Kesehatan Kabupaten Kota atau tenaga kesehatan puskesmas yang kompeten
  2. Widyaiswara/dosen dengan latar belakang gizi atau kesehatan masyarakat
  3. Wajib mengikuti seluruh rangkaian pelatihan
  4. Bersedia menjadi tim pelatih dalam pelatihan SDIDTK dan Pemberian Makan Balita dan Anak Prasekolah
B. Sasaran Peserta dari Provinsi :
  Kelas A 1 Sumatera Utara 2 Bengkulu 3 Jawa Timur 4 NTB 5 Kalimantan Barat 6 Sulawesi tengah 7 Papua 8 Sulawesi Barat 9 Pusat: Dit Gizi KIA (1 org)   Kelas B 1 Sumatera Barat 2 Kepulauan Riau 3 Lampung 4 Jawa tengah 5 Bali 6 Kalimantan Tengah 7 Sulawesi Tengah 8 Sulawesi Utara 9 Pusat: BPPK Jakarta (1 orang) *Catatan :
1. Pendaftar Tidak Otomatis Jadi Calon Peserta
2. Peserta rekomendasi dari Dit Gizi dan KIA

KELENGKAPAN ADMINISTRASI
NO. KELENGKAPAN ADMINISTRASI YANG PERLU DISIAPKAN
NOMOR 1.
KELENGKAPAN ADMINISTRASI YANG PERLU DISIAPKAN:
Surat Pernyataan
NOMOR 2.
KELENGKAPAN ADMINISTRASI YANG PERLU DISIAPKAN:
Surat Tugas (Diupload Setelah Dinyatakan Diterima Sebagai Peserta)
CONTOH DOKUMEN
NO. KOMPONEN DOWNLOAD FILE
NOMOR 1.
KOMPONEN DOWNLOAD:
Surat Pernyataan Kesanggupan Peserta ToT SDIDTK
LIHAT
SYARAT DAN KETENTUAN MENDAFTAR
  1. Sudah memiliki akun SIMPEL-IT dan telah melengkapi data pribadi.
  2. Telah membaca detail pendaftaran dengan seksama.
  3. Dapat memenuhi semua dokumen kelengkapan administrasi yang diminta.
  4. Setelah mendaftar, panitia pelaksana pelatihan akan melakukan seleksi. Keputusan panitia bersifat mutlak dan tak dapat diganggu gugat.
Apakah Bapak/Ibu telah memilili akun SIMPEL-IT?


Mohon Untuk Tidak Memberikan Imbalan, Hadiah/Pemberian Dalam Bentuk Apapun Atas Pelayanan Yang Kami Berikan